Posts

Showing posts from February, 2022

Janis Ikan Pembersih kaca, Lumut dan Kotoran Di Akuarium

Image
Gilakoi.com – Bagi anda sebagai pecinta ikan hias tentunya memiliki akuarium yang pastinya harus selalu memiliki perawatan yang baik. dan tentunya anda selalu memikirkan bagaimana supaya akuarium terjaga kebersihannya tanpa cape-cape dalam waktu singkat membersihkan atau menguras airnya karena kotor. Air di dalam akuarium pastinya lama-kelamaan akan menjadi keruh dan juga akan tumbuh banyak lumut serta kotoran yang menempel pada dinding kaca akuarium yang anda miliki. nah untuk mengetasi maslah ini tentunya kamu harus  selalu membersihkan akuarium secara berkala supaya akuarium yang anda miliki tetap terjaga kebersihannya. Namun untuk mengatasi masalah tersebut anda juga bisa menambahkan jenis ikan yang dapat membantu membersihkan akuarium dari lumut dan kotoran. tetapi tidak semua jenis ikan bisa melakukan hal tersebut. hanya jenis ikan pembersih kaca dan kotoran akuarium yang bisa melakukannya. Tentunya anda penasaran kan apa saja jenis ikan yang bisa membersihkan kotoran yang berad

Jenis dan Harga Ikan Lemon Update Terbaru

Image
Gilakoi.com – Sebagai pecinta ikan hias, tentunya anda tahu dengan jenis ikan yang satu ini, Ya ikan lemon, ikan ini merupakan salah satu jenis ikan hias yang memiliki banyak peminatnya. ikan lemon merupakan ikan asli yang berasal dari Afrika, tepatnya di danau malawi. Sesuai dengan namanya, Ikan ini memiliki tubuh berwarna kuning cerah seperti buah lemon. tentunya hal ini sangat menarik perhatian orang-orang. untuk makanan yang biasanya dimakan ikan ini di alam liar adalah berupa spirulina, krill, udang, daging ikan, artemia dan karang. Tidak sedikit orang yang mengatakan bahwa Ikan lemon sangat tidak dianjurkan diberi cacing merah, karena bisa menyebabkan permasalahan pada usus ikan tersebut, yang berkemungkinan bisa mudah terserang oleh penyakit bahkan menyebabkan kematian. Dengan keindahannya ini, harga ikan lemon cukup terjangkau, dan bagi anda yang ingin mengetahui harga terbaru ikan lemon saat ini silahkan simak artikel yang akan admin bahas berikut, namun terlebih dahulu admin

Perbedaan Ikan Nemo Air Tawar Dan Laut

Image
Gilakoi.com – Bagi para pecinta ikan hias tentunya sudah tidak asing lagi dengan jenis ikan yang satu ini, ya ikan nemo. ikan ini merupakan salah satu ikan paling populer dikalangan para pecinta ikan hias. ikan ini terkenal karena pernah menjadi salah satu tokoh di film animasi anak adalah ikan nemo. Tampilannya yang menawan dengan warna yang mencolok menjadi ciri khas yang mengesankan. Keindahan ikan ini pun membuat banyak pecinta ikan hias tergila-gila untuk memeliharanya. dan mungkin anda juga merupakan salah satu yang ingin memelihara ikan yang cantik ini. Namun sebelum anda berniat untuk memelihara ikan ini ada baiknya anda terlebih dahulu  mengetahui perbedaan ikan nemo air tawar dan air laut. ikan nemo atau lebih dikenal dengan nama Ikan badut air tawar atau dari hasil budidaya biasanya kemungkinan kematian ikan lebih kecil daripada ikan badut liar. pada saat ini di indonesia sudah banyak yang berhasil membudidayakan ikan hias  ini. Dan tentunya ikan nemo yang langsung didapatk

Tips atau Cara Mempercepat Pertumbuhan Ikan Louhan

Image
Gilakoi.com – Siapa yang tidak tahu dengan jenis ikan hias yang satu ini, Ya ikan Louhan, Ikan ini merupakan salah satu jenis ikan hias yang populer di dunia, ikan ini merupakan jenis ikan hias yang hidup di air tawar dan memiliki ciri-ciri yang unik yaitu di bagian kepalanya mengembung (jenong) dan memiliki corak sisik yang beragam. Ikan louhan merupakan salah satu jenis ikan hias yang memiliki harga mahal. dan biasanya semakin apabila jenongnya semakin besar, maka harganyapun akan semakin mahal. maka tidaklah heran, banyak orang-orang yang mencari cara supaya jenong ikan louhan bisa tumbuh cepat dan semakin besar. Ada beberapa cara yang ampuh untuk mempercepat pertumbuhan ikan louhan, Dan pertumbuhan yang cepat pada ikan louhan dapat dilihat dari ukuran jenong yang semakin besar, warna yang terlihat solid yang cepat keluar dari tubuhnya. Dengan memberi pakan yang bergizi dan alami pada ikan louhan, Dan munculnya mutiara yang menyebar di seluruh tubuhnya semakin tampak jelas dan warn

Jenis Dan Harga Ikan Baung Terbaru

Image
Gilakoi.com – Bagi orang-orang yang hobby mancing tentunya sudah tidak asing lagi dengan jenis ikan yang satu ini, ya ikan baung, ikan ini merupakan jenis ikan yang hidup di perairan umum seperti sungai, danau, muara. ikan baung sangat populer dan menjadi salah satu ikan yang paling di gemari di sumatera dan kalimantan. jkarena ikan ini memiliki tekstur daging yang tebal dan memiliki rasa yang khas. Dilihat dari bentuknya, ikan ini sangat mirip dengan ikan lele. namun tentunya ada sedikit perbedaan. salah satu perbedaan yang dapat kita lihat yaitu dari warna dan sirip ikan tersebut. nah bagi anda yang ingin mengetahui jenis dan harga ikan baung, silahkan simak informasi yang akan admin bahas dibawah ini : Jenis Ikan Baung Ada 3 jenis ikan baung yang akan admin sampaikan, dan ke tiga jenis tersebut merupakan ikan baung populer di alangan masyarakat. 1. Ikan Baung Putih Warna ikan ini putih kecoklatan dan mampu hidup hingga mencapai sekitar 20 cm saja. Bentuk kepalanya agak pipih dan le

Makanan Ikan Hias Alami, Sayuran dan Buatan

Image
Gilakoi.com – Pada kesempatan ini admin akan memberikan informasi mengenai makanan ikan hias yang baik untuk berbagai jenis ikan hias, bagi para pecinta ikan hias hal yang paling utama untuk merawat ikan tentunya adalah makanannyal, makanan merupakan hal yang wajib untuk hewan peliharaan. Pemberian makanan yang baik merupakan hal terpenting bagi ikan hias, untuk menjaga pertumbuhan dan kesehatan ikan tersebut. ada banyak maknan yang bisa kita berikan kepada ikan hias peliharaan kita salah satunya adalah makanan alami, pakan buatan atau makanan yang instan. Pemberian makanan untuk ikan hias lebih bagus bervariasi, dan pemberian pakan untuk harian biasanya menggunakan pelet. dan untuk pakan selingan bisa menggunakan pakan hidup ayau alami seprti serangga, jangkrik dan lain sebagainya. Nah bagi anda yang ingin mengetahui jenis makanan apa saja yang baik untuk ikan hias, silahkan simak dibawah ini : Makanan Alami Ikan Hias 1. Jentik Nyamuk Jentik nyamuk memiliki banyak kandungan protein y

Beberapa Penyakit Ikan Oscar Dan Cara Mengobatinya

Image
Gilakoi.com – Diartikel sebelumnya admin telah memberikan informasi mengenai penyakit ikan guppy dan cara mengobatinya, dan dikesempatan kali ini juga admin akan membahas mengenai beberapa penyakit ikan oscar dan cara mengobatinya, kita ketahui bahwa ikan oscar merupakan salah satu ikan predator yang cukup kebal terhadap penyakit. Ada beberapa penyakit ikan oscar yang sangat mematikan. Salah satu penyebab munculnya penyakit ikan oscar diakibatkan kurangnya perhatian terhadap kebersihan aquarium. dan tentunya apabila akuarium kotor, akan mendatangkan berbagai macam penyakit yang dapat menginfeksi ikan secara cepat dan biasanya sangat mudah menular ke ikan lain. Ada beberapa macam penyakit ikan oscar yang paling sering ditemui salah satunya adalah HITH, White Spot, Sisik Lepas, dan Jamuran. dan sebagian besar penyakit yang sudah admin jelaskan diatas disebabkan karena aquarium kotor. karena memang apabila air di dalam akuarium kotor akan mendatangkan bakteri sehingga akan timbul penyaki

Penyakit Yang Sering Dialami Ikan Guppy dan Cara Mengobatinya

Image
Gilakoi.com – Masih membahas mengenai ikan guppy, di artikel sebelumnya admin telah memberikan informasi mengenai Jenis dan Harga Ikan Guppy terbaru. nah dikesempatan ini juga admin akan membahas mengenai penyakit yang sering dialami ikan guppy dan bagaimana cara mengobatinya. Ikan guppy merupakan salah satu jenis ikan hias air tawar yang memiliki varian warna cantik. ikan ini hidup bergerombolan dan merupakan salah satu jenis ikan yang paling banyak dipelihara oleh para pecinta ikan hias. Kepopuleran dan peminat ikan guppy yang banyak, maka tidaklah heran pada saat ini banyak pembudidaya ikan guppy, budidaya ikan guppy memanglah sangat mudah. namun tidak sedikit juga orang yang mengeluh karena penyakit yang diderita ikan guppy. Jenis ikan ini memang sangat rentan terhadap penyakit, apabila kita tidak merawatnya dengan baik. Dan Banyak jenis penyakit ikan guppy yang cepat menular dan tidak kunjung sembuh biasanya akan mengakibatkan ikan guppy cepat mati. Nah, Maka dari itu disini admi

Jenis dan Harga Ikan Guppy Terbaru

Image
Gilakoi.com – Siapa yang tidak tahu dengan ikan guppy, Ikan ini sangat populer dikalangan para pecinta ikan hias bahkan di dunia. ikan guppy merupakan ikan hias air tawar yang mampu menyesuaikan diri di berbagai tempat serta mudah beranak, di Indonesia ikan guppy dapat Anda temui di parit hingga selokan. Namun, ikan guppy hias atau millionfish tentu berbeda dengan jenis ikan guppy yang tinggal di selokan. Ikan hias ini sangat mudah dipelihara di aquarium dan juga cocok untuk hiasan di dalam aquascape. Dengan ukurannya yang kecil, kita bisa memelihara ikan guppy dengan jumlah yang banyak dalam 1 aquarium, karena memang ikan hias ini asma seperti ikan hias neo tetra yaitu suka bergrombolan. Karena ikan ini sangat populer, maka Ikan guppy ini pada umumnya bisa kita temukan di semua toko ikan hias. nah bagi anda yang ingin mengetahui jenis-jenis ikan guppy silahkan simak artikel ini sampai selesai. Jenis Jenis Ikan Guppy 1. Guppy Black Panda Ikan guppy ini memiliki warna dasar hitam dan c

Jenis dan Harga Ikan Oscar Terbaru

Image
Gilakoi.com – Bagi para pecinta ikan hias tentunya tahu dengan jenis ikan yang satu ini. Ikan oscar merupakan salah satu ikan predator yang banyak dipelihara oleh para penggemarnya. ikan ini memiliki warna corak yang unik di sekitar badannya. Ikan oscar berasal dari Amerika Selatan, tepatnya di sekitar wilayah sungai Amazon. Karena berasal dari wilayah Amerika Selatan, menjadikan ikan oscar ini adalah ikan tropis. Habitat asli ikan ini adalah sungai amazon yang airnya berwarna kecoklatan. Ikan oscar bisa tumbuh hingga sekitar 12 inci atau sekitar 30 cm. Dan Ikan oscar dikatakan bisa tumbuh sepanjang 1 inci(2,5cm)/bulan jika diberikan perawatan yang tepat. Ada banyak sekali jenis ikan oscar, yang tersebar hampir di seluruh pelosok dunia. Meskipun habitat asli ikan ini adalah dari perairan Amazon, Amerika Selatan, Namun pada saat ini ikan oscar juga dapat ditemukan di indonesia Karena pada saat ini sudah banyak yang membudidaya ikan tersebut, Ukuran ikan ini bisa mencapai panjang 40 cm

Daftar Harga Ikan Kembung Terbaru

Image
Gilakoi.com – Apakah anda tahu dengan jenis ikan yang satu ini? ya ikan kembung. ikan kembung adalah nama sekelompok ikan laut yang tergolong ke dalam marga Rastrelliger, suku Scombridae. walaupun tubuh ikan ini kecil, namun ikan ini masih sekerabat dengan ikan tenggiri, tongkol dan tuna. dan biasanya nama ikan ini juga berbeda di daerah lainnya. Ikan kembung selalu dijadikan pilihan sebagai ikan konsumsi oleh masyarakat, karena memang ikan ini memiliki citarasa yang enak dan lezat, sama halnya dengan ikan tuna dan tongkol. dan harganyapun tergolong cukup murah. ikan kembung ini juga memiliki banyak kandungan yang baik bagi kesehatan tubuh kita. Bagi anda yang ingin mengetahui manfaat dari mengkonsumsi ikan kembung silahkan simak artikel ini sampai selesai. Manfaat ikan Kembung Bagi Yang Mengkonsumsinya 1. Menjadi sumber energi pangan rendah kalori Ikan kembung memiliki khasiat sebagai sumber energi yang rendah kalori. Selama ini penduduk Indonesia masih menumpukan kebutuhan energi pa

Jenis Dan Harga Ikan Salmon Terbaru

Image
Gilakoi.com – Di artikel sebelumnya admin telah memberikan informasi mengenai berbagai harga ikan laut yang banyak di konsumsi oleh masyarakat salah satunya ikan tenggiri, ikan bandeng dan ikan lainnya. dan dikesempatan ini juga admin akan memberikan informasi mengenai harga ikan salmon lengkap dengan jenis juga manfaatnya bagi yang mengkonsumsinya. Ikan salmon murapakan salah satu jenis ikan yang paling banyak peminatnya dan merupakan ikan konsumsi yang populer dikalangan masyarakat. ikan ini memliki rasa yang enak dan lezat dengan baunya yang khas menarik para penggemar ikan ini. Tidaklah heran ditahun ini banyak sekali yang memburu ikan tersebut, disamping itu ikan ini memiliki banyak sekali manfaatnya. dan diartikel ini akan kami bahas semuanya. ikan salmon ini termasuk ke dalam keluarga ikan Salmonidae, yang berasal dari perairan Samudra Pasifik dan Atlantik. Ada beberapa jenis ikan salmon yang populer di indonesia, jika anda ingin mengetahuinya silahkan simak dibawah ini : Janis

Harga Ikan Bandeng Terbaru Tahun Ini

Image
Gilakoi.com – Tentunya anda tahu dengan jenis ikan yang satu ini, ya ikan bandeng, Ikan ini merupakan satu-satunya spesies yang masih ada dalam suku Chanidae. Dalam bahasa Bugis dan Makassar dikenal sebagai ikan bolu, dan dalam bahasa Inggris milkfish. Ikan bandeng ini merupakan salah satu jenis ikan konsumsi yang paling populer di asia tenggara termasuk negara indonesia. citarasa dari ikan ini sudah tidak bisa diragukan lagi. ikan ini memiliki rasa yang enak dan lezat, aka tidaklah heran apabila ikan bandeng ini sangat digemari oleh masyarakat. bahkan saat ini banyakjuga yang membudidayakannya di tambak. Nutrisi dan gizi pada ikan bandeng hampir setara dengan ikan salmon. Jadi tak heran, jika ikan bandeng memiliki banyak manfaat bagi tubuh. Banyak olahan yang dapat dibuat dari ikan bandeng ini, seperti : ikan bandeng segar, bandeng presto, dan ikan bandeng tanpa duri. Manfaat Mengkonsumsi Ikan bandeng Baik untuk Kesehatan Ibu Hamil dan Janin Kandungan protein di dalam ikan bandeng sa

Daftar Harga Ikan Kerapu Update Terbaru

Image
Gilakoi.com – Diartikel sebelumnya admin telah memberikan informasi mengenai harga ikan tenggiri, dan kali ini admin juga akan membahas hara ikan kerapu. hampir semua orang pastinya tahu dengan jenis ikan yang satu ini. ikan kerapu merupakan salah satu jenis ikan laut yang hidup di daerah karang-karang. dan ikan yang satu ini merupakan ikan yang selalu diminati oleh masyarakat. Ikan Kerapu merupakan salah satu ikan yang digemari masyarakat karena memiliki tekstrur daging yang empuk dan kandungan gizinya yang sangat baik bagi kesehatan tubuh. maka tidaklah heran apabila ikan kerapu ini dibandrol dengan harga yang cukup mahal. Karena harganya lumayan tinggi dan banyak peminatnya maka ada sebagian nelayanpun yang membudidayakan ikan kerapu. Ikan Kerapu merupakan salah satu ikan predator karena memiliki gigi yang tajam dengan jumlah yang cukup banyak, serta rongga mulut yang cukup lebar. Ikan kerpau memiliki banyak jenis, sebelum masuk ke harga dari ikan tersebut, disini admin juga akan m

Jenis dan Harga Ikan Tenggiri Update Terbaru

Image
Gilakoi.com – Siap yang tidak tahu dengan jenis ikan yang satu ini, ya ikan tenggiri. ikan ini dikenal sebagai golongan ikan pelagis dan merupakan jenis ikan berdaging putih yang memang sangat populer dikalangan masyarakat indonesia. Ikan dengan nama ilmiah Scomberomorini ini memiliki rasa dan bau yang khas jika diolah menjadi masakan kuliner. Ikan tenggiri masih kerbat dekat dengan ikan tongkol, ikan tuna dan ikan kembung, namun dibeberapa tempat ikan ini memiliki nama yang berbeda-beda. ikan ini banyak diburu oleh banyak orang karena  memiliki kandungan gizi yang sangat banyak dan juga memiliki citarasa yang enak dan lezat. Ikan tenggiri juga dapat dijadikan berbagai macam olahan makanan, biasanya dipakai sebagai pengganti daging karena kandungan gizinya yang memang lumayan banyak. Ikan ini sangat cocok untuk anda yang ingin menurunkan berat badan, karena ikan tenggiri rendah kalori. dan juga mengandung protein yang tinggi. para nelayan selalu memburu ikan yang satu ini karena harga

Daftar Harga Ikan Tuna Update Terbaru

Image
Gilakoi.com – Kebanyakan orang pastinya sudah mengenal jenis ikan yang satu ini. Ikan tuna merupakan salah satu jenis ikan yang sangat populer di indonesia dan paling banyak dicari oleh para nelayan, karena ikan tuna ini sangat laku dipasar, ikan ini memiliki rasa yang enak dan lezat juga kaya akan gizi. Maka dari itu tidaklah heran apabil ahraga ikan tuna ini dibandrol dengan harga yang cukup mahal. salah satu faktornya karena permintaan pasar yang tak ada surutnya. Ikan Laut jenis ini merupakan spesies ikan yang sangat lezat dan bahkan bisa dikonsumsi secara langsung tanpa diolah. Karakteristik daging ikan tuna bertekstur lembut dan berwarna merah darah. Jika semakin merah warna dagingnya, maka akan membuat harga ikan tuna tersebut menjadi lebih mahal. Sebelum masuk ke pembahasan harga, kita harus mengetahu terlebih dahulu jenis jenis ikan tuna yang sangat diburu oleh masyarakat indonesia ini. Jenis Ikan Tuna 1. Ikan Tuna Sirip Kuning Ikan Tuna jenis ini memiliki ukuran tubuh yang l

Harga Ikan Tongkol Update Terbaru

Image
Gilakoi.com – Di artikel sebelumnya admin telah memberikan informasi mengenai harga ikan cakalang yang postur tubuhnya mirip ikan tongkol. dan dikesempatan ini, admin juga akan membahas mengenai harga ikan tongkol. Siapa yang tidak tahu dengan ikan air laut yang satu ini, ya ikan tongkol. ikan ini merupakan salah satu ikan air laut yang paling banyak digemari oleh masyrakat indonesia, karena ikan ini kaya akan gizi dan segudang manfaat. Disamping citara rasa dagingnya yang sangat enak dan lezat, Harganyapun sangat terjangkau. sebelum masuk ke pembahasan mengenai harga, alangkah baiknya anda mengetahui ciri-ciri dari ikan tongkol dan manfaat mengkonsumsinya. Ciri ciri Ikan Tongkol Ukuran ikan tongkol tidak terlalu besar (sedang), panjangnya sekitar 50 – 100 cm. Warna punggungnya biru gelap metalik, serta terdapat coretan miring abtsrak. Sisi Badan berwarna putih putih keperakan, dengan adanya bercak bercak khas berwarna gelap. Tanpa sisik, kecuali pada area corslet dan gurat sisi. Gigi

Harga Ikan Cakalang Update Terbaru

Image
Gilakoi.com – Masih membahas mengenai ikan laut konsumsi yang populer dikalangan masyarakat indonesia. Pada kesempatan kali ini admin akan membahas informasi mengenai harga ikan cakalang update terbbaru di tahun ini. Ikan cakalang merupakan salah satu jenis ikan laut yang populer dan banyak peminatnya. ikan cakalang ini dari kekuarga Skombride (Ikan Tuna), ukuran ikan ini sekitar 50 cm. ikan cakalang dapat ditemui di laut tropis san subtropis di samudra hindia, pasifik dan atlantik. Ikan ini memiliki citara rasa yang sangat enak dan juga memiliki kandungan omega tiga yang baik untuk tubuh bagi yang mengkonsumsinya, dan juga dapat membantu meningkatkan kecerdasan otak. Untuk harga ikan cakalang masih termasuk harga yang terjangkau, tidaklah mahal apabila dibandingkan dengan jenis ikan konsumi air laut lainnya yang harganya cukup tinggi. Sebenarnya ada beberpa faktor yang mempengaruhi harga ikan cakalang ini mulai dari kualitas, ukuran dan juga suplai ikan yang ada, biasanya jika jumlah

Daftar Harga Ikan Sembilang Update Terbaru

Image
Gilakoi.com – Anda tentunya tahu dengan jenis ikan yang satu ini, ya ikan sembilang. banyak jenis ikan laut yang dapat kita konsumsi salah satunya yaitu ikan sembilang. jenis ikan yang satu ini bisa kita temukan di perairan laut dangkal dan muara sungai. Ikan sembilang masih satu jenis dengan ikan lele, yaitu jenis ikan catfish yang memiliki kumis dan patil. dan memang ikan ini sangat mirip dan hampir tidak bisa dibedakan dengan ikan lele. Namun patil pada ikan sembilang lebih berbahaya daripada patil ikan lele, karena adanya racun yang tercampur pada lendir sirip dan patilnya. Apabila kalian terkena patil oleh ikan yang satu ini, maka akan menyebabkan wajah terlihat pucat dan panas di seluruh tubuh dan bahkan susah tidur, namun racun ikan ini hanya menempel sekitar 24 jam setelah melewati itu akan sehat kembali. Disamping ikan sembilang ditakuti karena patilnya yang beracun, namun ikan sembilang ini merupakan salah satu ikan konsumsi yang paling banyak diminati oleh masyarakat, karen

Daftar Harga Ikan Asin Terbaru

Image
Gilakoi.com – Diartikel sebelumnya admin telah memberikan informasi mengenai harga ikan teri terbaru di tahun ini, dan pada saat ini juga admin akan memberikan informasi seputar harga ikan asin terupdate dari semua jenis ikan. Ikan asin merupakan salah satu olahan yang paling banyak diminati oleh masyrakat indonesia. karena memang selain ikan asin ini harganya murah juga bisa tahan lama, bukan makanan yang sehari harus dimakan karena takut mubajir atau busuk. karena memang ikan asin ini sudah dikeringkan dan melewati berbagai proses yang panjang, sehingga bisa tahan lama. Permintaan asin di pasaran tidak pernah surut, terkadang nelayanpun selalu kewalahan untuk memenuhi kebutuhan konsumen. karena pembuatan asin tu tidak lah instan, butuh proses yang lumayan cukup lama supaya ikan tersebut benar-benar kering. Semakin banyaknya permintaan konsumen terkadang harga ikan asinpun naik, namun tidak mengurangi minat pembeli ikan asin, buktinya produk ikan asin ini selalu laris manis hingga sa

Daftar Harga Ikan Teri Update Terbaru

Image
Gilakoi.com – Pada kesempatan kali ini admin akan membahas salah satu ikan yang sangat populer di kalangan masyarakat indonesia, siapa yang tidak tahu dengan ikan yang satu ini, ya ikan teri. ikan ini merupakan salah satu jenis ikan boga bahari yang biasanya ditemukan di pinggiran pantai dan dikategorikan sebagai ikan berminyak. Ikan ini berasal dari famili Engraulidae, yang terdiri dari ikan dengan ukuran rata-rata 2 cm sampai 40 cm, namun tergantung spesiesnya. Ikan ini menjadi ikan laut yang sangat populer sekaligus favorit di masyarakat indonesia. ikan teri ini banyak diolah menjadi berbagai olahan seperti dijadikan sambal, lauk pauk dan masakan enak dan lezat lainnya. harganyapun sangatlah terjangkau apabila dibandingkan dengan ikan olahan lainnya. citarasa ikan ini sangat cocok untuk menjadi campuran bebagai masakan. maka tidaklah heran ikan teri ini selalu menjadi pilihan masyarakat indonesia. Dan tahukah kamu, Ikan teri ini juga memiliki manfaat yang baik bagi kita yang mengko

Daftar Harga Ikan kakap Terbaru

Image
Gilakoi.com – Kebanyakan orang yang suka dengan ikan konsumsi air laut, tentunya sudah tidak asing lagi dengan jenis ikan yang satu ini. ya ikan kakap. ikan ini merupakan ikan konsumsi yang populer dikalangan masyarak indonesia. ikan kakap hidup secara berkelompok di dasar-dasar karang atau terumbu karang. ikan ini termasuk famili Lutjanidae. Ciri-ciri dari ikan ini memiliki tubuh bulat pipih dengan sirip memanjang sepanjang punggung. Dan Jenis ikan kakap yang biasanya banyak ditemui di Indonesia adalah jenis kakap merah, kakap kuning, kakap hitam. Ada banyak alasan kenapa ikan kakap ini menjadi salah satu ikan favorit dikalangan masyarakat, salah satunya yaitu dari citarasa dan manfaat yang didapat saat mengonsumsi ikan kakap ini. Ikan kakap ini sangat mudah ditemukan di pasar tradisional, ataupun di pasar swalayan, dan harganyapun sangat bergam. biasanya dilihat dari ukuran ikan tersebut. pada saat ini jenis ikan kakap merahlah yang paling banyak peminatnya dan selalu diburu oleh ma